Tenaga kerja merupakan salah satu sumber daya yang berperan penting dalam kemajuan suatu perusahaan. Oleh karena itu diperlukan adanya pengelolaan dalam sistem perekrutan tenaga kerja, sehingga perusahaan mendapatkan tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan. Sistem manajemen perekrutan tenaga kerja merupakan tugas dari departemen Human Resource Development (HRD).

Beberapa Sistem Informasi dan Manajemen Rekrutmen:

  • https://www.jobstreet.co.id/
  • https://www.loker.id/
  • https://www.jobs.id/
  • https://www.karir.com/
  • https://www.topkarir.com/


Secara umum, perekrutan pekerjaan mempunyai proses seperti berikut

1. Perencanaan kebutuhan tenaga kerja dalam jangka waktu tertentu

2. Pembuatan lowongan kerja

3. Proses seleksi pelamar

4. Pemberian feedback

5. Penempatan tenaga kerja

Sistem Manajemen Rekrutmen Pekerjaan Multi Company

Source Code Sistem Manajemen Rekrutmen Pekerjaan Multi Company berbasis Web Framework Laravel. Aplikasi untuk mengelola proses rekrutmen pekerjaan untuk berbagai perusahaan. Jika Anda adalah perusahaan yang membutuhkan lamaran, dengan sistem ini pencari kerja dapat melamar langsung di web dan Anda dapat mengelola pelamar kerja tersebut dari panel admin.

Fitur Recruitment Manager

  • Tambahkan beberapa perusahaan
  • Halaman beranda bagi kandidat untuk melamar pekerjaan
  • Kategori Pekerjaan
  • Keterampilan Kerja
  • Papan Kanban untuk mengelola lamaran kerja
  • Kelola Lowongan Kerja
  • Notifikasi email
  • Peran & Izin Anggota Tim
  • Pengaturan tema
  • Multi Bahasa
  • Pertanyaan Pekerjaan Khusus
  • Penjadwalan Wawancara
  • Orientasi Pekerjaan

Demo Sistem Manajemen Rekrutmen (Multi Company)

Diperbarui 09 Nov 2023, 00:59 AM. Ditulis oleh MC Project. Kategori Web Tool.
ivann
ivann 5 bulan yang lalu
bantu tutor awal kak , error soalnya
0 Komentar
yayan-sopyan
yayan-sopyan 5 bulan yang lalu
bikin tutorial dari awal dong, ini yg di butuhin XAMPP doank aja kan klo local, tp kok foldernya ngga bisa di akses
0 Komentar
deni-eka-pratama
deni-eka-pratama 11 bulan yang lalu
Mas, setelah saya cek di table user nya kosong, apakah saya bisa minta DB yang sesuai di tutorial ?
terimakasih mas
0 Komentar
fadjar-dwitama-ginting
fadjar-dwitama-ginting 1 tahun yang lalu
min passowrd sama email administrator apa?
0 Komentar
ilmu-komputer
ilmu-komputer 1 tahun yang lalu
cara download nya gimana mas
1 Komentar
MCProject
MCProject 1 tahun yang lalu
Panduan download https://mycoding.id/page/download
separuh
separuh 1 tahun yang lalu
mas boleh minta source cedenya mas?
buat laporan magang mas..
:)
1 Komentar
MCProject
MCProject 1 tahun yang lalu
silakan, didownload kak
Masuk untuk mengirim komentar
global-makarateknik-official
global-makarateknik-official 8 bulan yang lalu sukses selalu
anonymoxb
anonymoxb 9 bulan yang lalu mantap
zulkifli
zulkifli 1 tahun yang lalu tidak berkomentar
it-albahjah
it-albahjah 1 tahun yang lalu insyaAllah pahala jariyah
Anonymous 1 tahun yang lalu tidak berkomentar
by-media
by-media 1 tahun yang lalu tidak berkomentar
hackim-amir
hackim-amir 1 tahun yang lalu keren habis
ahmadkholilzaelani
ahmadkholilzaelani 1 tahun yang lalu keren..bisa belajar banyak dari sini .. terimakasih banyak
separuh
separuh 1 tahun yang lalu Makasih banyak mas, semoga mas banyak rezekinya
moncreto-moncreto
moncreto-moncreto 1 tahun yang lalu Super keren!
ursa-putra
ursa-putra 1 tahun yang lalu mantabss, thanks a lot mycoding team, ijin develop
bejo
bejo 2 tahun yang lalu tidak berkomentar
Masuk untuk mereview item ini
Q. Apa yang di dapatkan?

A. Full source code + DB, Panduan instalasi, Tips pengelolaan & keamanan, Update gratis untuk versi baru

Q. Apa saja lisensi yang tersedia?

A. Secara default semua produk berlisensi reguler, tetapi juga tersedia lisensi extended, selengkapnya baca di lisensi produk.

Q. Apa perbedaan lisensi?

A. Perbedaan reguler dan extended hanya di penggunaan. Produk dan fitur sama.

Reguler: untuk 1 project milik Anda atau client.
Extended: untuk banyak project milik Anda atau client.

Contoh: Anda memiliki banyak client yang ingin membuat web, dengan lisensi extended Anda bisa gunakan produk dari MC Project.

Q. Adakah update kedepannya?

A. Tentu ada, aktifkan notifikasi di pengaturan, versi baru di informasikan via email.

Q. Apakah ada support?

A. Bantuan 24 jam via WA 082377823390 / email [email protected], khusus produk gratis belum tersedia bantuan penggunaan maupun pengembangan.

Q. Web hosting apa yang didukung?

A. Umumnya semua hosting standart berbasis cpanel dapat digunakan. Cek spesifikasi server sebelum menggunakan hosting yang direkomendasikan dibawah ini.

Detail Produk
Kategori Web Tool
Web Server Apache (Development & Testing)
Framework Laravel
PHP Support Versi 7.3+
Database MariaDB MySQLi
Resolusi tinggi Ya
Authors MC Project
Diposting 2021-09-13
Rilis 2020-08-08
Update 2021-08-08
Versi 1.8.6 (Saat Ini)
Diunduh 101 Kali
Komentar 8
Rating

MC Project Web Sistem Rekrutmen Karyawan Multi Company

MC Project Official Store

Produk Digital Jasa Freelance Indonesia

Situs ini menggunakan cookie untuk pengalaman pengguna yang luar biasa. Dengan menggunakan web ini, Anda menyetujui penggunaan cookie.

Processing